Apa Sih Makanan Udang Jika Kalian Ingin Budidaya atau Ternak?
Udang sebagai salah satu makhluk hidup yang hidup di air juga memerlukan makan dong, ya? Ukuran mulutnya yang kecil bisa dibilang terkadang manusia tidak memperhatikan apa saja makanan udang ini. Nah! Buat kamu yang ingin tahu lebih jauh mengenai udang dan makanannya, simak artikel berikut ini. 1) Sekilas Mengenai Udang Udang merupakan hewan laut yang […]