Motor

5 Rekomendasi Motor Bekas Dibawah 10 Juta Dengan Mesin Terbaik

Sepeda motor berkas saat ini menjadi pilihan banyak orang di Indonesia. Ini banyak disukai oleh konsumen khususnya bagi yang mempunyai bugdet terbatas.ย  Meskipun barang bekas, belum tentu kualitas tidak baik. Motor Bekas 10 Jutaan Bisa Jadi Pilihan Penunjang Aktivitas Sehari-Hari Dengan harga 10 jutaan Anda sudah bisa mendapatkan motor bekas yang berkualitas. Kualitas serta kondisinya […]

Harga motor CRF bekas dan Alasan Kenapa Harus Membeli CRF

Dengan berekembangnya waktu, varian motor yang diproduksi semakin beragam. Salah satunya motor CRF keluaran Honda, yang terbilang cukup banyak peminatnya dari kalangan laki-laki. Jenis motor ini mampu mengatasi semua medan yang ada. Karenanya motor ini selalu dicari dalam keadaan baru maupun bekas. Berikut ini harga motor CRF bekas di Indonesia. Alasan kenapa harus membeli Honda […]

Penyebab Suara Mesin Motor Matic Kasar

  ย  Motor Matic kini merupakan motor yang paling banyak diminati. Dimanapun kita berada dijumpai hampir semua pengendara motor mengendari motor matic. Motor ini pun sangat praktis dibanding jenis motor lainnya yang menggunakan gigi dan kopling, sehingga motor matic bisa dikendarai oleh siapa saja, termasuk pria, wanita, remaja, hingga orang tua. Namun dibalik kemudahan dan […]

Penyebab Sekring Motor Meleleh

  ย  Kerusakan atau permasalahan yang terjadi pada motor yang anda kendarai tentunya sangat meresahkan karena bisa membahayakan keselamatan anda. Contoh nya yaitu ketika sekring motor tiba-tiba meleleh. Sekring atau yang biasa disebut fuse ini berfungsi untuk pengaman arus kelistrikan kendaraan, sehingga apabila terjadi korslet atau arus listrik naik, sekring secara otomatis memutus aliran tersebut. […]

Penyebab Motor Matic Bergetar

  Motor kamu sering mengalami masalah? Sering bergetar dan mengeluarkan bunyi? Artikel ini akan membahas mengenai penyebab motor matic berbunyi. Simak artikelnya hingga selesai bila kamu membutuhkan informasinya. Motor adalah kendaraan yang yang seringkali mengalami banyak masalah, mulai dari masalah ringan hingga masalah berat. Namun seringan apapun masalahnya itu pasti akan sangat mengganggu kamu saat […]

Mengenal Lebih Dalam Apa Itu Cvt Motor Matik

Skutik atau skuter matik saat ini menjadi motor yang paling disukai oleh masyarakat Indonesia. Bagaimana tidak, motor ini menawarkan kenyamanan sata berkendara hanya tinggal gas saja, maka motor dapat melaju sesuka Anda. jelas berbeda dengan penggunana jenis motor gigi atau kopling yang harus memiliki teknik tersendiri untuk menjalankannya. Tak dapat dipungkiri memang, penggunaan motor matik […]

Cara Mencampur Cat Motor yang Benar

Dalam dunia cat, khususnya untuk mencampur cat motor dapat dikatakan susah-susah gampang, karena tidak semua cara mencampur cat bisa dilakukan dengan asal. Keterampilan khusus dan teknik dalam mencampur cat juga sangat berpengaruh terhadap hasil dari pengecatan. Apabila proses pencampuran cat dapat dilakukan dengan tepat, maka hasil catnya pun juga bagus dan mengkilap. Anda tidak perlu […]

Kursus Mekanik Motor Sebagai Peluang Mandiri di Bidang Otomotif

Selama ini, sama sekali tidak ada kata terlambat pada belajar. Tidak terkecuali dengan menambah pengetahuan pada bidang otomotif. Salah sau caranya mungkin adalah ikut dalam kursus mekanik motor. Apabila sudah mahir, maka membuka usaha bengkel motor rumahan sudah pasti menguntungkan. Bahkan, peluang ini bisa menjadi penghasilan tambahan. Memang, memilih tempat kursus mekanik motor tidak terlalu […]

Scroll to top