Harga Singkong Mengalami Penurunan? Berikut Ini Solusi yang Dapat dilakukan

    Komoditas perkebunan dan pertanian untuk saat ini memang selalu mengalami fluktuasi yang cukup merugikan bagi para petani. Namun sayangnya pihak dari pemangku kepentingan ini dianggap kurang peduli dalam menemukan akar permasalahan. Sehingga jalan keluar belum ditemukan juga. Sementara untuk harga singkong yang mengalami penurunan menjadikan para petani  mengalami dilema dalam menanam tanaman umbi-umbian […]

Mengenal Ciri-Ciri dan Budidaya Jambu Air Cincalo

Jambu air merupakan menjadi buah yang banyak digemari karena memiliki buah yang banyak bermanfaat untuk tubuh. Selain itu akan kurang lengkap rasanya ketika sebuah rujak kurang buah jambu air. Tentunya tanaman jambu air ini ternyata memiliki banyak jenis dan bentuk yang berbeda-beda. Tentunya setiap jenis jambu air ini memiliki rasa yang berbeda-beda. Dari sekian banyak […]

Isi Yang Ada di Dalam Surah Jin

Surah Jin berdasarkan susunan mushraf merupakan surah ke 72 dan dala urutan pewahyuan merupakan surah yang diturunkan ke-40. Surah ini dapat ditemukan di dalam Al Qur’an dengan nama Surah Al Jin. Mengapa dinamakan dengan Al Jin? Hal ini dikarenakan di dalam surah ini mengandung kisah tentang jin. Dalam surat ini berisi tentang jawaban atas segala […]

Alasan Kenapa Kuliah Sangat Perlu untuk Masa Depan

Pendidikan memang bukan menentukan rezeki seseorang, namun pendidikan sangat berkaitan erat dengan kesuksesan karier seseorang. Misalkan saja seorang ahli komputer. Meski ia sangat pandai mengolah komputer, tanpa adanya pendidikan formal, maka orang tersebut hanya akan tetap berada di posisinya saat itu dan tidak akan bisa melamar di tempat kerja yang lebih baik. Oleh karena itu, […]

Membuat Manisan Pepaya Kering Sendiri, Mudah dan Enak

Selain dibuat keripik, buah juga bisa diawetkan dengan cara diolah menjadi manisan, seperti manisan pepaya kering. Cara membuatnya sangat mudah dan rasanya pun enak. Jadi, Anda yang suka camilan dengan rasa manis bisa mencoba membuatnya sendiri dengan resep bawah ini. Resep Manisan Pepaya Kering Buah pepaya dapat diolah menjadi manisan kering dan basah. Kali ini, […]

Habitat Burung Cendrawasih

Habitat burung cendrawasih berada di wilayah hutan hujan tropis yang masih asri dengan formasi pepohonan tinggi di sekitarnya. Di habitat aslinya di perhutanan Papua, biasanya burung cendrawasih berada di daerah yang memiliki ketinggian lebih dari 1.400 meter di atas permukaan laut. Hal tersebut cocok dengan apa yang dibutuhkan oleh burung untuk hidup karena memiliki suhu […]

Ukuran Lapangan Sepak Bola Standar Internasional FIFA

Lapangan pertandingan sepak bola, atau lapangan hijau (football field), merupakan lapangan yang digunakan untuk pertandingan olahraga sepakbola yang lazimnya berupa lapangan rumput sintetis dan alami. Lapangan sepak bola memiliki ukuran standar yang diatur dalam pasal pertama LOTG the field of Play. IFAB coba untuk standarkan ukuran lapangan sepakbola pada bulan maret tahun 2008. Menurut aturan […]

Manfaat Teh Daun Sukun Untuk Kesehatan

Ternyata sukun tidak hanya buahnya saja yang enak dimakan. Tetapi daunnya juga bisa dikonsumsi dan memberikan banyak manfaat lho. Daun sukun banyak dikonsumsi untuk dijadikan minuman teh yang berkhasiat. Namanya teh daun sukun. Manfaat Teh Daun Sukun Untuk Kesehatan Menurut penelitian daun sukun mengandung beberapa senyawa yang berguna untuk kesehatan seperti misalnya flavonoid, riboflavin dan […]

Berikut Sejumlah Bentuk Rumus dari Passive Voice

Passive voice atau lebih sering kita dengar dengan sebutan kalimat pasif, merupakan bentuk kalimat yang mana subjek kalimat  menerima aksi, bukan melakukan aksi. Passive voice merupakan kebalikan dari active voice. Bentuk ini berfokus pada objek atau pihak yang  menerima hasil dari suatu aksi. Contoh dalam kalimat aktifnya seperti “my parents plant some flowers”, sedangkan bentuk […]

Mengenal Berbagai Teori Pertumbuhan Ekonomi Suatu Negara

Keyword : teori ekonomi   Kita ketahui bersama kalau yang menjadi indikator suatu negara bisa dikatakan maju, selain memiliki infrastruktur yang memadai juga memiliki kekuatan ekonomi. Keberadaan ekonomi ini memiliki pengaruh yang luar biasa dalam kehidupan masyarakat sehari-hari. Suatu masyarakat bisa dikatakan makmur bisa diukur dengan kondisi ekonominya. Saat ini Indonesia berhasil menurunkan besarnya angka […]

Scroll to top